Tak tahu nama si Oranye ini. Hanya bertemu di depan kostan
seorang kawan. Lagi nagkring awalnya. Yang kutahu hanya dia seekor jantan.
Jantan yang tampak sehat, sedikit manja, dan cakep. ^^
"Oh, aku difoto? Gantengkah aku?" |
Uuuu….. Ngantuk, ya …… |
Melihat tingkah kucing itu memang menyenangkan. Melihat
wajah-wajah kucing yang lucu, bisa jadi obat juga. Andai ada CiNut dan si Item
Black,,,,,,
0 komentar:
Posting Komentar